Share

Bab.14

Setelah beberapa menit akhirnya kami sampai di depan gedung rumah sakit bernama "RS.FATIH". Aku terburu-buru turun dari motor sport Danile yang akhirnya membuatku hampir terjatuh, untung saja Daniel memegang pinggangku, pandangan kami terkunci beberapa detik.

~~ POV Razan ~~

Pagi ini adalah pagi yang amat memuakkan bagiku. Bagaimana tidak, baru saja aku melahap sesuap makanan ke mulut sambil memuji masakkan Amira yang begitu lezat, dia malah merespon ucapanku dengan hal yang membuatku tersulut emosi.

Karena kesal, aku meninggalkannya bernagkat ke rumah sakit sendirian. Ku biarkan saja dia berangkat sendiri, hatiku masih kesal mengingat dia selalu saja menyangkut pautkan apapun dengan Sabrina.

Deg!

Tiba-tiba saja jantungku berdegup, rasanya hatiku geram saa melihat pemandangan buruk di hadapanku. Dari kejauhan, ku lihat Amira dan Daniel tengah saling memandang sambil berpelukkan. Dadaku bergemuruh menahan amarah, aku segera berjalan cepat menghampiri mereka.

"Apa yang sedang kalian l
Locked Chapter
Continue to read this book on the APP

Related chapters

Latest chapter

DMCA.com Protection Status