Filter dengan
Status pembaruan
SemuaSedang berlangsungSelesai
Sortir dengan
SemuaPopulerRekomendasiRatingDiperbarui
Di Balik Gunung, Ada Bulan yang Menunggu

Di Balik Gunung, Ada Bulan yang Menunggu

Aku, putri tunggal sang raja judi, lahir dan tumbuh di tengah darah serta intrik. Ayah demi melindungiku, membesarkan sembilan pria untuk menjadi perisai hidupku. Begitu dewasa, aku harus memilih satu di antara mereka sebagai tunanganku. Namun, tanpa ragu aku mencoret nama Dikta Maulana, meski dialah yang selama ini ada di hatiku. Karena aku masih ingat jelas… di kehidupan sebelumnya, tepat di hari pertunanganku, aku diculik musuh keluarga. Paku beracun ditancapkan menembus telapak tanganku. Dengan tubuh gemetar, aku menelepon Dikta, berharap dia menyelamatkanku. Tapi yang kudengar hanya suara dinginnya, suara yang menghancurkan seluruh harapanku. “Larisa, jangan pakai lelucon membosankan ini. Lokasimu jelas-jelas masih di kamar hotel!” “Demi mendapatkanku, kamu bahkan rela membuat drama murahan. Menjijikkan!” Lalu… tawa manja seorang wanita terdengar di ujung telepon. Air mataku jatuh, mataku terpejam penuh putus asa. Saat sangkar besi ditenggelamkan ke dasar laut, air asin yang dingin menyesakkan hidung dan mulutku. Di sanalah hidupku benar-benar berakhir. Namun ketika membuka mata kembali… aku berada di hari saat ayah memintaku memilih tunangan. Kali ini tanpa ragu, nama pertama yang kucoret adalah Dikta! Tapi di pesta pertunanganku dengan Tomi Kurniawan… Kenapa dia justru menangis, memohon agar aku menikah dengannya?
Baca
Tambahkan
Kami Yang Tak Pernah Ada di Hatimu

Kami Yang Tak Pernah Ada di Hatimu

Tiga tahun bersama tak membuat Langit bisa mencintai istrinya, Hana. Namun semua itu terus ia tutupi hingga suatu malam lelaki itu mabuk berat dan menjatuhkan talaknya untuk sang istri. Setelah satu tahun palu perceraian terketuk, ternyata mereka dipertemukan kembali di Purwokerto. Mereka bertemu di sebuah rumah sakit. Ternyata, anak Hana yang didiagnosa menderita Leukimia, ditangani oleh teman Langit sendiri, yaitu Rezky yang pada akhirnya jatuh cinta kepada Hana. Akankah ada rasa cemburu dalam hati Langit saat mengetahui, Rezky sahabatnya berniat ingin melamar Hana? Ataukah justru Langit ingin menggagalkan rencana tersebut dan mengajak Hana untuk rujuk kembali? Lalu bagaimana dengan masa lalu Langit yang menjadi sebab perceraiannya dengan Hana. Akankah wanita itu ikhlas Langit kembali menaruh perduli dengan mantan istrinya?
Romansa
9.8120.2K DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
Di Balik Penyakit, Ada Cinta yang Mekar

Di Balik Penyakit, Ada Cinta yang Mekar

Demi kebahagianku dan Alex Simina, aku memutuskan untuk mengobati stenosis kongenitalku di rumah sakit. Akan tetapi, dokternya itu teman Alex. Aku juga merasa malu dengan rencana perawatannya. “Selama terapi, kita akan melakukan kontak fisik intim yang nggak dapat dihindari.” “Seperti berciuman, bersentuhan, dan …”
Cerita Pendek · Gairah
15.1K DibacaTamat
Baca
Tambahkan
PERNIKAHAN TANPA NAMA

PERNIKAHAN TANPA NAMA

Pernikahan ini hanyalah kesepakatan bisnis—tanpa cinta, tanpa harapan. Rin menikah dengan Reihan, pria yang dulu begitu hangat di masa kecil, namun kini dingin dan membenci kehadirannya. Selama tiga tahun, Rin bertahan meski setiap hari diperlakukan seperti orang asing. Ia menutupi luka-lukanya demi keluarga, demi harga diri, dan... demi cinta yang hanya ia sendiri rasakan. Namun ketika Reihan mengajukan cerai karena wanita yang sebenarnya ia cintai kembali, sebuah kecelakaan mengubah segalanya. Rin kehilangan ingatannya. Tapi yang kembali… bukan Rin yang dulu. Ia bangkit sebagai sosok baru: tegas, bebas, dan tak lagi terikat oleh masa lalu. Reihan bingung, terluka, dan untuk pertama kalinya—takut kehilangan Rin. Ketika cinta datang terlambat, apakah sebuah pernikahan tanpa nama bisa berubah menjadi kisah yang layak diperjuangkan?
Rumah Tangga
579 DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
Atas Nama Kontrak Pernikahan

Atas Nama Kontrak Pernikahan

Ziajung
Layla sama sekali tidak paham, kenapa pria yang menuduhnya sebagai simpanan kakek-kakek, tiba-tiba menawarkan pernikahan kontak? Terlebih, pria ini selalu datang seperti dewa penyelamat setiap kali Layla terkena musibah. Mulai dari ketika ia mabuk di bar, saat terkena gosip jelek di sekolah tempatnya bekerja, dan bahkan ketika Nenek terus memaksanya segera menikah. Akhirnya, Layla menerima kontrak pria itu, daripada harus dijodohkan dengan playboy, atau kembali kepada mantannya yang matre. Mereka akan menikah dan tinggal satu rumah, tapi ada 7 syarat yang harus mereka sepakati!
Romansa
1.6K DibacaTamat
Baca
Tambahkan
Di Antara Dua Nama

Di Antara Dua Nama

Cedar Karamy
Liana dan Alena tidak saling mengenal. Namun wajah keduanya sangat mirip seperti saudara kembar. Alena adalah wanita bebas yang mandiri, cerdas dan sangat mempesona. Hidupnya bergelimang harta karena kesukaannya menguras harta laki-laki kaya. Sementara Liana adalah gadis polos dan sederhana yang bercita-cita menjadi artis. Siapa sangka, Liana yang cenderung bodoh serta ceroboh benar-benar akan mengadakan pertunjukan sandiwara besar dalam hidupnya dengan bayaran termahal. Liana harus berpura-pura menjadi istri Pramudya Adiwiguna, suami Alena. Mampukah Liana yang memiliki sifat serta karakter yang berbanding terbalik dengan Alena harus berpura-pura menjadi Alena yang angkuh, seksi dan penuh percaya diri. Cover by : Rindang Ayu Pangastuti Fb : Rindang Ayu IG : rindu_digitaldesign Sumber gambar : image search man, fashion show application. Jenis font judul : Wrestle Mania Jenis font nama : Altair Bold Trial
Romansa
106.1K DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
Di Balik Kilau Giok, Ada Cinta yang Mati

Di Balik Kilau Giok, Ada Cinta yang Mati

Suamiku memberiku gelang batu giok setiap kali dia berselingkuh. Setelah empat tahun menikah, aku sudah menerima 99 gelang dan memaafkannya 99 kali. Kali ini dia pergi dinas selama tiga hari dan kembali dengan membawa gelang giok hijau kekaisaran bernilai puluhan miliar rupiah. Aku tahu sudah waktunya aku mengajukan gugatan cerai dengannya.
Baca
Tambahkan
Kisah Kita

Kisah Kita

Nisa_d
Kita pernah ada, bukan berarti aku lupa tentang hal-hal yang kita lalui, aku hanya menjaga jarak dengan waktu, agar kamu mengerti, aku bukan lagi segalanya bagimu dan kamu pun begitu. Ada banyak cerita yang ku rangkum setelah berpisah denganmu, berharap kamu akan dan masih menjadi pendengar pertama dalam setiap ceritaku. Ku harap begitu.
Romansa
103.3K DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
TIDAK ADA NAMAKU

TIDAK ADA NAMAKU

Siti, warga RT 01 yang selalu dipandang sebelah mata. Bahkan saat acara piknik RT, dia dan anaknya tidak terdaftar. Tidak sampai di situ saja, Siti pun harus menghadapi perlakuan jahat dari mantan suami--Agus dan istri barunya--Rini. Serta para tetangga julid. Siti difitnah dengan sangat kejam.
Rumah Tangga
107.2K DibacaTamat
Baca
Tambahkan
Tentang Kita

Tentang Kita

Dhona Aliqhiya
"Lo suka sama dia?" *** "Kenapa lo ngejer satu orang yang jelas-jelas cintanya gak lo dapetin?" Pertanyaan yang keluar dari mulut sahabatnya itu tak di pedulikan oleh Alifia Nadira. Seorang gadis berumur lima belas tahun yang baru saja memasuki masa SMA. Gadis itu jatuh cinta pada seorang pria hingga membuatnya berjuang untuk mendapatkan hati pria tersebut. Pia sendiri tak tahu apakah yang ia lakukan benar atau tidak. Tapi semua ini untuk cintanya. Apa yang akan terjadi pada Pia? Apakah cintanya terbalas? Atau ia memiliki perasaan yang lain? Lalu apa itu cinta? Mari singgah sebentar untuk sekedar menuangkan waktu, jika tertarik silahkan baca dan berikan komen serta kritik dan saran. Follow instagram saya: @da.w_5
Young Adult
103.0K DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
Sebelumnya
123456
...
50
Pindai kode untuk membaca di Aplikasi
DMCA.com Protection Status