Istri Muda Tuan Omar
Restiani
“Jadikan aku istrimu, Tuan Omar.”
Omar Malik— pengusaha kaya raya yang selama ini tak kunjung mendapatkan penerus untuk semua kekayaan yang telah ia kumpulkan; tiba-tiba saja Prilly datang ke dalam hidupnya dan kemudian menawarkan kesepakatan yang tak layak untuk ditolak.
Prilly berjanji akan memberikan keturunan kepada Tuan Omar dengan syarat diberikan sejumlah uang.
Kesepakatan dibuat. Pernikahan pun telah dilangsungkan, dan kini hanya tinggal menunggu waktu bagi Prilly untuk mewujudkan janji yang telah dia buat sebelumnya!
***
Baca terus kisah lengkapnya, karena perjalanan yang akan Prilly tempuh tidak akan mudah!