I'm the Director
Momoy
Setelah kehilangan kekasih yang dicintainya hanya karena berprofesi sebagai tukang pengantar makanan, Bagas memutuskan untuk mengubah nasibnya. Selama bertahun-tahun, dia pun dapat mewujudkan impiannya sehingga mempunyai perusahaan sendiri. Di titik inilah Bagas mulai membungkam mulut orang-orang yang dulu menghinanya, termasuk mantan kekasihnya.