Filter dengan
Status pembaruan
SemuaSedang berlangsungSelesai
Sortir dengan
SemuaPopulerRekomendasiRatingDiperbarui
Janda Cantik Milik Pak Dosen

Janda Cantik Milik Pak Dosen

Kehidupan Layla berubah drastis setelah sang suami meninggal. Di tengah kesedihan mendalam, ia harus menghadapi berbagai tantangan sebagai seorang janda muda. Mertua yang selalu menindas, hingga munculnya Raffa, seorang pria dari masa lalunya, semakin memperumit keadaan. Rahasia terpendam dan konflik tak terelakkan mewarnai kisah "Layla dan Raffa," sebuah novel drama yang penuh liku dan ketegangan.
Romansa
10160 DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
Cinta Di Balik Layar

Cinta Di Balik Layar

Kayrene
Citra seorang aktor dalam layar kaca tak selalu sama dengan apa yang terjadi dalam dunia nyata. Keysha Aeera atau yang dikenal sebagai Aekey, adalah seorang penulis gagal. Hingga suatu saat cerita miliknya begitu ramai, dan secara tak sengaja ia juga terlibat percintaan dengan salah satu aktor papan atas, Ares. Aresta Mahendra adalah aktor papan atas yang dikenal memiliki penggemar gila. Bahkan beberapa aktris sempat menjadi sasaran akan kegilaan penggemarnya itu. Perlakuan buruk, penggemar yang gila, dunia keartisan, semua itu membuat Keysha memikirkan kembali tentang hidupnya. Yang lebih buruk lagi, Keysha sangat mencintai Ares. Lantas apa hubungan keduanya akan terus berlanjut atau akan berakhir buruk ? Akankah Keysha kuat menjalani hidupnya yang berubah 180° itu ?
Romansa
10779 DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
Dosenku Istriku

Dosenku Istriku

Hadi Firmansyah, mahasiswa tampan dan Playboy, tiba-tiba dijodohkan dengan Shiena, seorang janda beranak satu yang berwajah sederhana dan lebih tua darinya. Yang lebih membuatnya terkejut, wanita yang dinikahinya ternyata adalah dosennya.
Rumah Tangga
107.2K DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
Titik Nadir Sang Pendosa

Titik Nadir Sang Pendosa

Namaku Naura. Sejak kecil, aku selalu berteman dengan kesendirian. Kedua orangtuaku berpisah saat usiaku masih sangat belia. Sejak itu, aku kehilangan pegangan. Apalagi, setelah mereka memiliku keluarga baru yang bahagia. Kehidupanku berubah saat mengenal Indra. Lelaki itu membuat hariku yang buram menjadi penuh warna. Bersamanya, aku merasa berharga hingga aku nekat memenuhi keinginannya untuk tinggal bersama tanpa ikatan pernikahan. Tiga tahun berlalu, dia menghilang. Secara tiba-tiba, kabar pernikahannya terdengar. Aku hancur. Aku terempas pada kenyataan kalau kehadiranku tak diinginkan. Aku kembali berteman dengan sepi seperti dulu lagi. Namun, kali ini aku jatuh lebih dalam dari sebelumnya, hingga membuat aku nekat untuk mengakhiri semuanya. Ya, semuanya.
Rumah Tangga
1018.0K DibacaOngoing
Tampilkan Ulasan (12)
Baca
Tambahkan
shameita
thor yang bai...dan selalu pny byk ide dlm plot novelnya.... tolong dong judul² ini di upload di GN juga thor..... PLEASEEEE.... :) Air mata sang bidadari Mencintai harapan Dermaga yang terbelah Akankah selamanya luka Kita yang terluka Menyulam air mata Masih yang terindah
Ayu Ayuningtiyas
ceritanya bagus Thor, pembelajaran utk semua anak gadis agar bisa menjaga diri dan kehormatannya,jgn percaya sama mulut manis dan kelakuan laki" yg bilang cinta dan sayang.semoga ada kehidupan yg lebih baik lagi untuk Naura.
Baca Semua Ulasan
Kisah di Balik Waktu

Kisah di Balik Waktu

Kezia Devira tak menyangka, sosok yang dibencinya adalah orang yang selama ini membantunya secara diam-diam. Suami yang rela dihina dan diremehkan karena hanya mendapatkan warisan 0,02% tak peduli dengan dirinya sendiri. Baginya selama tak mengusik istrinya maka semuanya akan baik-baik saja. Namun, sebaliknya. Jika mengusik istrinya, maka itu merupakan akhir dari bisnis mereka, karena sosok yang dikira miskin itu ternyata merupakan salah satu orang terkaya. Sosok yang ditakuti oleh banyak konglomerat.
Romansa
101.6K DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
Di Balik Tirai Malam

Di Balik Tirai Malam

"Di Balik Tirai Malam" adalah sebuah cerita misteri psikologis dengan elemen romansa yang kuat, berlatar di sebuah resor mewah di pulau terpencil yang diselimuti kabut hampir sepanjang tahun. Cerita ini mengikuti perjalanan Arden, seorang mantan psikoterapis yang melarikan diri ke pulau ini untuk menghindari masa lalu kelamnya. Di sana, ia bekerja sebagai pelayan malam di resor, menyembunyikan dirinya dari dunia luar. Namun, hidupnya berubah ketika ia bertemu dengan Celeste, seorang wanita misterius yang menyembunyikan rahasia besar. Celeste datang ke pulau dengan niat untuk menemukan seseorang yang menghancurkan hidupnya bertahun-tahun lalu, tanpa mengetahui bahwa orang tersebut adalah Arden. Pertemuan mereka membawa mereka ke dalam hubungan yang penuh gairah, ketegangan, dan pengungkapan emosional, sementara masing-masing berjuang dengan luka batin mereka sendiri. Seiring berjalannya waktu, mereka terjerat dalam permainan psikologis yang kompleks, di mana kepercayaan dan pengkhianatan menjadi satu. Di balik Tirai Malam, sebuah acara rahasia di resor yang mengundang tamu terpilih untuk mengeksplorasi sisi gelap diri mereka, mereka menemukan bahwa kabut yang menyelimuti pulau ini bukan hanya fenomena alam, tetapi metafora dari rahasia, penyesalan, dan perasaan yang terpendam. Di tengah misteri yang mengelilingi resor, kedekatan Arden dan Celeste mengungkapkan lebih dari sekadar percintaan—mereka harus menghadapi kenyataan tentang masa lalu mereka yang bisa menghancurkan mereka berdua. "Di Balik Tirai Malam" adalah sebuah cerita tentang penebusan, gairah yang membara, dan pencarian makna di antara kabut emosional yang mengaburkan kenyataan.
Thriller
380 DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
Istri Mungil Dosen Tengil

Istri Mungil Dosen Tengil

Kedatangan professor baru membuat seantero kampus gentar. Pasalnya, Ragata Wijaya, lelaki umur 30 tahunan itu menjadi idaman hampir semua wanita. Tidak terkecuali sesama dosen. Namun tidak ada yang tahu bahwa seorang Ragata, pernah gagal nikah, dia diselingkuhi oleh calon istri dan sahabatnya sendiri. Sikap dinginnya itu mulai luruh ketika dia dipertemukan dengan salah satu mahasiswa genius—Rindu Senja—yang sama-sekali tidak terobsesi dengan seorang Ragata. Interaksi keduanya dimulai pada saat upacara perayaan kampus, Rindu tidak sengaja menumpahkan segelas kopi di kemeja Ragata, membuatnya selalu menjadi target lelaki itu. Apakah benci itu lama-kelamaan akan berubah menjadi sesuatu yang lebih menarik?
Rumah Tangga
1020.9K DibacaTamat
Baca
Tambahkan
Di Balik Topeng Pria

Di Balik Topeng Pria

Rahasia milik Lora dan Reno. *** "Ssst, balas dendam tak datang dua kali. Jadi gunakanlah. Berhenti menjadi bodoh." "Aku disini, jadi jangan nangis."
Romansa
1.4K DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
Dua Kali Menikah

Dua Kali Menikah

ALWA
Mentari Chamissya Damayanti tak pernah menyangka kalau pernikahannya bersama Adi Surya Dimitri nyatanya tak berjalan sesuai dengan apa yang dia harapkan selama ini. Surya seakan dengan sengaja membangun tembok pemisah yang akan sulit untuk Mentari robohkan. Mampukah Mentari bertahan dengan sikap dingin nan angkuh sang suami? Apakah Mentari bisa sepenuhnya bertahta di hati lelaki yang telah berikrar sehidup semati dengannya di hadapan penghulu?
Romansa
103.6K DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
Kali Ini, Aku Pilih Pergi

Kali Ini, Aku Pilih Pergi

Pada hari libur semester, unggahan di status WhatsApp yang paling viral adalah tentang diriku. Judulnya adalah, "Pak Bondan membawa putranya untuk merayakan ulang tahun cinta sejatinya. Apakah dia akhirnya berencana bercerai dengan Sofia Jayadi?" Aku diam-diam menyukai postingan itu. Saat ponselku berdering, aku sedang membongkar balon-balon yang telah disiapkan untuk hari jadi pernikahan. "Sayang," ujar suamiku dengan terburu-buru, ingin memberikan penjelasan. "Anak kita tiba-tiba merengek ingin pergi ke taman bermain, jadi aku ...." Di latar belakang, terdengar suara tawa anak kami. "Ayah, Bibi bilang kalau malam ini aku bisa tidur dengannya!" Aku menatap rumah yang berantakan ini. Balon-balon tampak terkulai lemas, sementara krim di atas kue sudah mengeras. "Kamu nggak perlu menjelaskan." Aku mendengar diriku berkata, "Aku memahami semuanya." Hanya saja, kali ini semuanya akan berbeda. Aku tidak menginginkan ayah dan anak ini lagi.
Baca
Tambahkan
Sebelumnya
1
...
910111213
...
50
Pindai kode untuk membaca di Aplikasi
DMCA.com Protection Status