RADIO REKSA
Lonyenk Rap
Reksa adalah seorang penyiar yang memiliki reputasi yang baik. Hanya karena kesalahan ayahnya, ia terpaksa menjalani 'hukuman' atas dosa yang tidak pernah ia perbuat, termasuk dipecat dari stasiun radio tempatnya bekerja.Babak baru dimulai. Dengan segala sangsi sosial, ia seakan ikut membayar dosa-dosa sang ayah yang tak pernah lunas.