Filter dengan
Status pembaruan
SemuaSedang berlangsungSelesai
Sortir dengan
SemuaPopulerRekomendasiRatingDiperbarui
(Bukan) Istri Pilihan

(Bukan) Istri Pilihan

Dilihat dari segi mana pun, jelas aku kalah jauh dari mantan istri suamiku. Dia wanita yang tidak hanya cantik, tapi juga cerdas dan berkelas. Pantaslah Mas Yosy masih terus memujanya. Sementara aku, apa yang kupunya untuk memenangkan cintanya? Berjuang sendiri ternyata melelahkan. Bahkan mamaku tidak pernah memberikan dukungan. Bukankah dia yang menjodohkanku dengan lelaki itu? Mama tidak pernah mau mendengarkan suara hatiku. Namun istri kedua papa, adalah orang yang sabar mendengar keluh kesahku. Meski dia hanya ibu tiri. Memberiku semangat menghadapi pernikahan yang entah bagaimana endingnya. Sebenarnya aku ini anak siapa? Bukankah aku anak kandung mama?
Rumah Tangga
10145.0K DibacaTamat
Tampilkan Ulasan (35)
Baca
Tambahkan
Fi Ra Si
Buku mbak lis semua sy baca, karakter tiap tokohnya dibuat kuat dgn alasan dan latar belakang yg sesuai dgn logika dan real kehidupan. Mbak, buku yg ttg perselingkuhan di aplikasi satunya pindahin kesini dunk
Endah Ariyani
Terima kasih kak Lis sudah buat karya sebagus ini, semangat terus updatenya yaa kak......... karya kakak emang selalu bagus semua tapi paling bagus menurut saya tetap Sabda Senja... kalau Anastasya ini belum terbaca cerita nya akan seperti apa,balik sama Yoshi atau menemukan cinta yang baru ...
Baca Semua Ulasan
Terjerat Cinta Mafia Sexi

Terjerat Cinta Mafia Sexi

Warning 21++ Kasih Arini Wijaya, seorang gadis berumur 18 tahun yang terpaksa harus mengikuti kemauan sang Ayah untuk menikah dengan seorang mafia. Pada awalnya Kasih menolak, bagaimana mungkin ia di nikahkan dengan laki-laki yang umurnya sangat terpaut jauh. Wilson Alleo Alexander, pria dewasa tampan dengan tubuh yang gagah. Memiliki kekuasaan dan terkenal kejam. Namun nyatanya itu semua hanya pandangan orang-orang semata. Sifat Wilson yang baik dan lembut membuat Kasih akhirnya jatuh hati. Bagaimanakah kisah selengkapnya?
Romansa
9.692.4K DibacaTamat
Tampilkan Ulasan (56)
Baca
Tambahkan
Fit
Keren banget ceritanya kak. Tapi si Kasih tuh kenapa mau sih, aturan biarin aja asetnya di ambil ya. eh tapi klo gitu nanti ceritanya beda lgi ya. Tapi aku kan kasian, malah serem gitu kan tuan Wilson nya.
malapalas
BACA novel berjudul :FREL. Banyak kejutan di dalamnya. Selain tentang cinta segitiga yang bikin baper, gemes dibumbui humor dan mengharubirukan, kalian akan disuguhi dg persahabatan, keluarga, luka dan rahasia di masa lalu orangtua yang akan membuat cerita lebih seru dan menjungkirbalikkan perasaan.
Baca Semua Ulasan
AFTER THE HEARTBREAK (Indonesia)

AFTER THE HEARTBREAK (Indonesia)

"Lo pernah tidur sama cewek?” Pertanyaan itu tiba-tiba muncul begitu saja dari mulut Elaine Venesia Rinjani. Seorang gadis berumur tujuh belas tahun, yang sebentar lagi akan melepaskan masa putih abunya. Dia bertanya pada seorang laki-laki yang baru saja dia temui di sebuah kencan buta. Elaine baru saja patah hati, karena dia memergoki sang pacar tidur bersama gadis lain. Gadis itu bukan gadis biasa, pasalnya gadis tersebut adalah kakak kandungnya sendiri. Tentu saja itu sangat melukai hati Elaine. Akhirnya dia ingin melampiaskan rasa sakitnya itu dengan tidur bersama laki-laki yang tidak ia kenali. Selain itu Elaine juga ingin balas dendam pada mantan dan juga kakaknya sendiri. Namun beberapa bulan kemudian, Elaine bertemu kembali dengan laki-laki itu. Apakah mereka akan benar-benar saling tak mengenali? Ataukah sebaliknya? Apakah Elaine juga bisa membalaskan dendamnya pada dua orang yang sudah membuat hatinya patah ini? Follow, instagram ku di : @mayuunice.feli
Romansa
10107.3K DibacaTamat
Baca
Tambahkan
Gairah Liar Playboy Tajir

Gairah Liar Playboy Tajir

Vladimir Leon Indrajaya, seorang milyarder muda yang playboy. Di kantor dia terkenal dingin dan sadis, tapi sepulang kantor dia menjadi pria hangat penuh pesona yang berganti-ganti partner ranjang. Suatu hari ayah Leon mengirim Leon ke seorang dokter ahli jiwa karena tindakan Leon yang kasar dan cenderung brutal sering menyakiti orang lain membuat resah. Sang psikolog, Dokter Evita Caroline Meyers membuat Leon terpesona dengan sepasang mata hijau dan rambut merah menyala yang unik. Namun, sayangnya si dokter cantik ini sudah bertunangan dengan Belvin Alexander Young, CEO dari Young Entertainment yang juga adalah musuh bebuyutan Leon sejak masih kecil. Apa yang akan Leon lakukan pada Dokter Evita? Akankah dia merebut wanita yang telah membuatnya jatuh hati itu dari tangan tunangannya? Apakah Belvin akan tinggal diam bila tunangannya direbut oleh musuh bebuyutannya? Ikuti kisah komedi romantis berbalut thriller action ini, hanya di Gairah Liar Playboy Tajir! Salam manis dari author Agneslovely2014 ...
Romansa
10254.7K DibacaTamat
Baca
Tambahkan
Mabuk Janda

Mabuk Janda

Cinta tidak memandang usia. Begitulah yang dipikir pemuda bernama Dani. Di usia matang menuju pernikahan, Dia dipertemukan dengan cinta sejatinya. Agni, wanita berumur empat puluh satu tahun yang tidak pernah dia harapkan sebelumnya dalam hidup. Perjalanan mereka tidak mudah. Omongan orang menjadi tantangannya. Bagaimana perbedaan usia menimbulkan cacian bertubi-tubi. Dani yang dinilai bodoh, sedangkan Agni yang dikatai doyan berondong. Sampai-sampai orang tua Dani ikut mencemooh. Bagaimana kisah mereka selanjutnya. Apakah ketulusan cinta mereka bisa memenangkan restu dari orang tua Dani? Cover by : Pixabay
Romansa
9.9206.7K DibacaTamat
Baca
Tambahkan
Terbawa Hasrat

Terbawa Hasrat

"Kita adalah dua orang yang tak seharusnya bersama," lirih Xena pilu. Morgan menarik dagu Xena dan berdesis, "Sejak awal, kita memang sudah ditakdirkan bersama." Xena Foster terkenal dengan kehidupan glamour dan selalu berfoya-foya. Bagi Xena, dirinya tak perlu bekerja susah payah, karena selama ini gadis itu selalu mendapatkan apa yang diinginkan. Hidup Xena memang selalu menjadi idaman para gadis di luar sana. Sempurna dan tak memiliki celah kekurangan. Namun, siapa sangka semua itu berubah di kala Xena bertemu dengan Morgan Louise—sosok pria tampan yang mampu menggetarkan hatinya, bahkan membangkitkan hasrat memilikinya. Morgan telah berhasil, membuat Xena tergila-gila pada pria itu. Sayang, perasaan cinta Xena telah terjebak pada kenyataan pahit tentang Morgan Louise. Kenyataan yang telah menghancurkannya. Bagaikan di ambang jurang, mampukah Xena bertahan? *** Follow me on Instagram: abigail_kusuma95
Romansa
9.9235.5K DibacaTamat
Baca
Tambahkan
Dipaksa Menikahi Pria Cacat

Dipaksa Menikahi Pria Cacat

Lusi, gadis lugu berusia 21 tahun dipaksa oleh orang tuanya untuk menikah dengan pria cacat bernama Mark Junior George yang berusia 40 tahun. Pada awalnya Lusi menolak namun ketika melihat wajah tampan Mark. Lusi jatuh cinta pada suaminya. Kondisi Mark yang lumpuh dan buta tak menjadi penghalang bagi Lusi untuk tetap berbakti kepada suaminya. Rentang jauh usia keduanya juga tak 'kan pernah menghalangi cinta mereka untuk terus mekar.
Romansa
9.5131.2K DibacaTamat
Baca
Tambahkan
Suami Terbaikku

Suami Terbaikku

Shifa Asya
Kesetiaan adalah hal yang diutamakan dalam sebuah hubungan. Menjadi satu-satunya yang dimiliki dan mendapatkan banyak kasih sayang tulus adalah keinginan setiap orang dalam berumah tangga. Walau karena dijodohkan, Shafa tetap menginginkan hal itu setelah menikah dengan Alby. Awalnya, Alby terlihat sangat menyayangi Shafa. Ternyata, hal itu hanya untuk menyembunyikan pengkhianatan yang diperbuatnya. Alby pun, kehilangan semua kepercayaan yang Shafa berikan dengan tulus. Shafa sudah berusaha untuk mencintai Alby dan memaafkan semua kesalahannya. Namun, yang dia dapatkan adalah luka dan kehancuran. Setelah berkali-kali menyakitinya, mungkinkah Alby kembali mendapatkan kepercayaan dari Shafa? Apakah kisah cinta Shafa dan Alby akan berakhir bahagia?
Romansa
1.2K DibacaTamat
Baca
Tambahkan
Aku Istri yang Tidak Dianggap

Aku Istri yang Tidak Dianggap

Menikah dengan pria yang begitu membencinya membuat seorang Safeea menanggung sakit yang teramat sepanjang usia pernikahan mereka. Ditambah pula kehamilan yang tidak kunjung datang menjadikan dirinya bulan-bulanan di keluarga sang suami. “Gugat cerai saya! Secepatnya!” pekik Damar di luar prediksinya, tidak pernah Safeea membayangkan untuk mempermainkan sebuah pernikahan, menikah kemudian bercerai. “Tapi kenapa?” tanya Safeea pelan, bibir bergetar saat mengatakannya. “Kamu sudah tau jawabannya,” Atas dasar apa Damar ingin bercerai? Apa yang akan Safeea lakukan untuk mempertahankan pernikahannya? Masihkah Safeea kuat menahan hinaan dan sikap kasar Damar kepadanya?
Rumah Tangga
9.5127.0K DibacaTamat
Baca
Tambahkan
MENIKAHI BILLIONAIRE

MENIKAHI BILLIONAIRE

Zyan Liu adalah ahli waris utama keluarga Liu. Namun syarat utama menjadi ahli waris keluarga Liu adalah menikah. Selain menikah ada juga pesyaratan lainnya. Zyan Liu harus menikah dengan wanita yang dianggap sudah memenuhi standar sebagai menantu keluarga Liu. Mu Tian Rui hanyalah seorang gadis biasa yang tinggal di desa. Namun siapa sangka ternyata Rui memenuhi standar sebagai menantu keluarga Liu. Akankah kedua orang yang tidak saling mengenal ini bisa menjalani pernikahan yang telah diaturkan untuk mereka. Sementara selama ini mereka hidup dengan perbedaan yang sangat jauh.
Romansa
9.6126.3K DibacaTamat
Tampilkan Ulasan (55)
Baca
Tambahkan
malapalas
BACA novel berjudul :FREL. Banyak kejutan di dalamnya. Selain tentang cinta segitiga yang bikin baper, gemes dibumbui humor dan mengharubirukan, kalian akan disuguhi dg persahabatan, keluarga, luka dan rahasia di masa lalu orangtua yang akan membuat cerita lebih seru dan menjungkirbalikkan perasaan.
TRD Simulator Game
ceritanya bagus kok, cm syg kluarga angkatnya si cewek gk di ceritain lg keadaanya. trus ama kasus pembunuhan ayah Fu & Ellina jg gk di jelasin kejadiannya. cm terungkap pembunuhnya aja, jd penasaran endingnya
Baca Semua Ulasan
Sebelumnya
1
...
3132333435
...
50
Pindai kode untuk membaca di Aplikasi
DMCA.com Protection Status