Dendam Birahi Penakluk Hati

Dendam Birahi Penakluk Hati

last updateLast Updated : 2022-01-31
By:  RosenorchidCompleted
Language: Bahasa_indonesia
goodnovel16goodnovel
9.9
209 ratings. 209 reviews
185Chapters
210.7Kviews
Read
Add to library

Share:  

Report
Overview
Catalog
SCAN CODE TO READ ON APP

Romansa dewasa- Mengandung adegan 21+, mohon bijak dalam memilih bacaan. Terima kasih. Pertemuan karena ingin membalas dendam kepada penyebab kematian sang adik menumbuhkan bibit-bibit cinta yang tidak pernah disadarinya. Dirham Assegaff(29 tahun) terjebak dalam permainan dendamnya pada Dinar Azalea (20 tahun). Siapa sangka dendam yang dipupuknya selama ini memakan diri. Dia mengambil jalan yang salah di saat amarah menguasai, membalas sakit hati keluarganya dengan menodai gadis polos bernama Dinar Azalea. Benih bercambah, Dinar harus membawa diri karena malu hamil tanpa suami. Gadis cantik bermata indah itu harus mati-matian mencari kerja demi memenuhi kebutuhan sendiri juga keluarganya. Kehilangan gadis itu membuat Dirham gila, dia akhirnya mencari di mana Dinar berada, rasa ingin memiliki semakin terasa saat mata memandang perut besar gadis kurus itu. Hati iba seketika. Mampukah Dirham meyakinkan si gadis kalau dia tulus ikhlas untuknya, atau akankah dendam itu sirna bersama hadirnya cinta dan buah hati mereka?

View More

Latest chapter

More Chapters

To Readers

Selamat datang di dunia fiksi kami - Goodnovel. Jika Anda menyukai novel ini untuk menjelajahi dunia, menjadi penulis novel asli online untuk menambah penghasilan, bergabung dengan kami. Anda dapat membaca atau membuat berbagai jenis buku, seperti novel roman, bacaan epik, novel manusia serigala, novel fantasi, novel sejarah dan sebagainya yang berkualitas tinggi. Jika Anda seorang penulis, maka akan memperoleh banyak inspirasi untuk membuat karya yang lebih baik. Terlebih lagi, karya Anda menjadi lebih menarik dan disukai pembaca.

Ratings

10
98%(205)
9
1%(3)
8
0%(0)
7
0%(0)
6
0%(0)
5
0%(0)
4
0%(0)
3
0%(0)
2
0%(0)
1
0%(1)
9.9 / 10.0
209 ratings · 209 reviews
Write a review

reviewsMore

yusi wandhini
yusi wandhini
thor ini cerita revisi ya , sepertinya berubah alurnya , berbeda pas pertama kali saya baca
2025-05-25 15:07:43
0
0
Segoro Anyep
Segoro Anyep
assegaff???
2023-08-31 11:33:06
0
0
Yen Lamour
Yen Lamour
Seru ceritanya, semangat terus ya kak thor ^^ salam dari mafia romance. Ketika cinta datang di antara dendam, mana yang akan dipilihnya?
2022-08-15 18:41:26
1
1
Redmi Tri
Redmi Tri
ceritanya bagus. tp kurang suka dgn sikap dirham yg msh mentingin Nana. mestinya dia jaga jarak sm Nana, kan dia jg tau slh satu sebab Dinar pergi Krn Nana. ini msh dikit2 nana. lagian di agama jg gk boleh lah terlalu dkt dgn lawan jenis apalagi kalo udh nikah. mantan jd sahabat namanya bullshit
2022-07-25 11:52:20
0
0
ing ling
ing ling
pemuda yang tidak terduga
2022-03-12 00:09:59
0
0
185 Chapters
Explore and read good novels for free
Free access to a vast number of good novels on GoodNovel app. Download the books you like and read anywhere & anytime.
Read books for free on the app
SCAN CODE TO READ ON APP
DMCA.com Protection Status