Share

Happy Birth Day!

Ai tampak sangat terkejut, ketika Ian datang ke kantornya kemudian memberikan buket bunga dengang kotak hadiah ulang tahun di tangannya. Wanita itu tentu saja kaget. Ia tidak sedang berulangtahun sekarang.

"Untuk Tante Ica," terang pria itu membuat Ai tidak jadi mengidap penyakit jantung.

"Oh! Astaga! Aku baru ingat ternyata Tante Ica ulang tahun hari ini," balas Ai yang tertawa canggung kemudian menerima hadiah itu dengan senang hati. "Kenapa kamu tidak ikut saja?"

"Aku sedang ada pekerjaan yang harus segera diselesaikan malam ini. Aku nitip, ya? Acaranya jam enam nanti. Kalau aku ikut, tidak akan ada waktu sepertinya."

"Jam enam? Kenapa aku tidak tau? Bagaimana ini ... ck! Aku bahkan belum sempat mencarikan hadiah untuk kado," cemas wanita itu sekarang.

"Makanya jangan terlalu kaku. Sesekali baca pesan di grup, jadi kamu juga tau apa yang sebenarnya tengah terjadi. Otak kamu juga terupdate akan berita saat ini."

Wanita itu mengangguk setuju sekarang. Entah mengapa, perasaannya sangat
Locked Chapter
Continue to read this book on the APP

Related chapters

Latest chapter

DMCA.com Protection Status