Share

BAB 37

"Iya, Mas, ini aku." 

 

"Kenapa kamu, bisa di sini? Kalian, saling mengenal?" 

 

"Oh, tentu. Kalau tak kenal, nggak mungkin aku ada di sini, kan?"

 

Aku terdiam, perasaan waktu itu, mereka tak saling mengenal, kenapa kini malah seakan akrab? 

 

"Perkenalkan, dia adalah Risti. Orang yang kubayar untuk menggodamu." 

 

"Itu semua bohong kan, Sayang?" tanyaku pada Risti. 

 

"Sorry, tapi itu memang kenyataannya. Aku hanya seorang pekerja s*ks kom*rsial yang disewa oleh Mbak Arina untuk menggodamu. Mbak, tugasku sudah selesai. Rumah itu, sudah kubalik menjadi namaku, itu bayaran darimu, kan?" 

 

"Tentu, Sayang. Aku jamin, ini semua tak akan bisa digugat olehnya."

 

"Kenapa kamu melakukan ini, Rin? Apa kamu masih belom move on dari aku? Iya?" 

 

"Heh, mikir! Kamu pikir, kamu ini siapa sampai bisa

Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status