Share

Bab 49

TERUNTUK MANTAN ISTRI SUAMIKU 49

"Kok, bengong. Hey!" 

Aku tersadar saat Yusuf mengibaskan tangannya di depanku.

"Eh, gak papa," ujarku gugup.

Mas Andri menoleh padaku yang berdiri di depan kasir. Sedangkan ia, baru saja keluar dari dapur restoran.

"Kamu ngapain di sini, Rin?" tanya Mas Andri saat akan keluar. 

"Aku, mau nganterin ini untuk A Yusuf dan karyawannya." Aku mengangkat besek, lalu menyimpannya di meja kasir.

Mas Andri hanya ber 'oh' saja. Kemudian, ia kembali berjalan seraya melewatiku.

"Eh, Mas!" Aku berteriak membuat mantan suamiku itu membalikkan badan.

"Ada apa?" 

"Em ... cepat pulang ke rumah."

Dia menautkan alis dengan mata yang menyipit.

Locked Chapter
Continue to read this book on the APP

Related chapters

Latest chapter

DMCA.com Protection Status