di sebuah Padepokan yang perjalanannya tiga jam dari pinggiran Kota Jakarta, Anaya sedang tertawa bahagia bermain tanah ikut membantu Ibu-ibu disana menanam berbagai macam jenis sayuran-sayuran. Baru dua hari Anaya disana, tetapi perempuan itu sudah merasakan kedamaian dan ketentraman dalam hatinya ditempat ini. Padahal disini tidak ada jaringan listrik, televisi, maupun ponsel karena tempat memang dikhususkan untuk ketenangan tanpa menghiraukan hiruk-pikuk duniawi. "Mbak, udah lihai banget saya lihat nanam benih cabe nya? Padahal setiap tamu yang memutuskan tinggal disini selalu kesulitan dan takut memegang tanah seperti Mbak Naya. Katanya jijik lah, kotor lah, banyak kumannya lah," ucap Bu Endang selaku pembina kelompok perempuan yang tinggal di Padepokan ini. "Udah biasa dari kecil, Bu. Dulu mendiang nenek saya hobi berkebun nanam berbagai macam bunga dan saya yang ambil tanah sama ngasih pupuknya, jadi gak kaku lagi jika sekarang mengolah tanah meskipun kejadiannya udah l
Terakhir Diperbarui : 2025-06-02 Baca selengkapnya