"Apa yang terjadi padanya, Dok?" Renzo nampak cemas saat menanyakan kondisinya pada dokter khusus yang memang tersedia di kawasan mansion keluarga Rossi."Tenang dulu, Lorenzo." Pria paruh baya itu masih mengecek sekali lagi kondisi Viona yang masih belum sadarkan diri.Lalu, dia meminta perawat untuk memasang selang infus secepatnya. Sesudah itu, dia barulah menceritakan kondisi pasien pada suaminya."Istrimu kelelahan!" Jawaban singkat dokter membuat Renzo serasa ditampar. Apa dia terlalu memaksakan kehendaknya semalam?"Maksud Anda apa, Dok? Dia tidak melakukan pekerjaan fisik apapun di rumah ini." Dia berusaha membela diri."Renzo, Renzo! Apa kau pikir aku ini anak kecil?" Sanggah sang dokter. "Apa semalam kalian melakukan hubungan suami istri?"Ditanya demikian, ketua mafia itu justru tak bergeming.Apa hanya gara-gara itu semalam dia sampai terkapar begini? Rasanya tak mungkin!"Berapa ronde kalian melakukannya?"Semakin merasa dipojokkan, Renzo makin tak bisa memberi alasan. 
Last Updated : 2025-08-31 Read more