Head Over Heels

Head Over Heels

last updateLast Updated : 2021-05-03
By:  nyctophionaOngoing
Language: Bahasa_indonesia
goodnovel16goodnovel
10
1 rating. 1 review
6Chapters
1.8Kviews
Read
Add to library

Share:  

Report
Overview
Catalog
SCAN CODE TO READ ON APP

Synopsis

Entah bagaimana nasib Raven Dewandaru yang tiba-tiba akan dijodohkan oleh orang tuanya dengan anak dari teman ibunya. Parahnya lagi, gadis yang akan dijodohkan dengannya itu berusia sepuluh tahun lebih muda dari Raven alias masih bocah SMA. Tentu saja dirinya menolak usulan gila tersebut, tetapi memang nggak ada yang namanya makanan gratis di dunia ini. Maka sebagai gantinya, Raven harus menjadi guru les privat bocah SMA yang bernama Eliora Estella itu sampai ia lulus SMA. Raven dengan terpaksa menerima kenyataan bahwa dirinya harus menikahi Eliora atas perintah ayahnya sebelum beliau menghembuskan napas terakhirnya. Tentu saja pria itu kesal setengah mati mendapati gadis yang akan menjadi istrinya itu benar-benar jauh dari kriteria wanita idamannya selama ini. Meskipun keberatan, tetapi Raven tetap memilih untuk menjalankan amanat terakhir dari ayahnya. Raven ingat sekali, tiga pertemuan pertama mereka penuh dengan masalah dan kesalahpahaman. Namun, orang-orang bilang, pertemuan pertama adalah kebetulan, pertemuan kedua adalah jodoh, dan pertemuan ketiga adalah takdir. Jadi, apakah benar Eliora adalah takdir yang diberikan oleh semesta untuk Raven?

View More

Latest chapter

More Chapters

To Readers

Selamat datang di dunia fiksi kami - Goodnovel. Jika Anda menyukai novel ini untuk menjelajahi dunia, menjadi penulis novel asli online untuk menambah penghasilan, bergabung dengan kami. Anda dapat membaca atau membuat berbagai jenis buku, seperti novel roman, bacaan epik, novel manusia serigala, novel fantasi, novel sejarah dan sebagainya yang berkualitas tinggi. Jika Anda seorang penulis, maka akan memperoleh banyak inspirasi untuk membuat karya yang lebih baik. Terlebih lagi, karya Anda menjadi lebih menarik dan disukai pembaca.

Comments

user avatar
Mrs.Juno
Lanjutt kakk, ditunggu loh kisah Raven dan El 😍😍
2021-04-10 22:35:27
1
6 Chapters
Explore and read good novels for free
Free access to a vast number of good novels on GoodNovel app. Download the books you like and read anywhere & anytime.
Read books for free on the app
SCAN CODE TO READ ON APP
DMCA.com Protection Status