Skandal Cinta Sang Artis

Skandal Cinta Sang Artis

Oleh:  Paradista  On going
Bahasa: Bahasa_indonesia
goodnovel18goodnovel
10
8 Peringkat
62Bab
3.7KDibaca
Baca
Tambahkan

Share:  

Lapor
Ringkasan
Katalog
Tinggalkan ulasan Anda di APP

Camelia Zahra adalah seorang violinist yang sangat popular dikalangan masyarakat, Selain dia begitu piawai menggesek biolanya dengan sangat indah, wajahnya pun begitu rupawan. Diluaran sana dia memiliki banyak penggemar dan pengagum rahasia baik tua maupun muda. Suatu hari Camelia kabur setelah selesai menyelenggarakan konser tunggalnya, hanya untuk menikmati beberapa menit kebebasan dari penatnya pertanyaan para wartawan, cahaya kamera, bodyguard dan manager cerewetnya. Namun dalam pelariannya secara tak sengaja dia bertemu dengan seorang pemuda bernama Giovanni Curtis. Giovanni adalah seorang pianis amatir yang bekerja paruh waktu di Cafe Hotel dimana itu adalah tempat konser sang pemain Biola tersebut digelar. Cita-cita terbesarnya adalah bisa bertemu dan berkolaborasi dengan violinist idolanya itu. Meskipun khayalanya itu bak bumi merindukan matahari, tetapi sang pencipta beberapa kali mempertemukan mereka secara tak sengaja, hingga akhirnya hubungan mereka pun menjadi hubungan rahasia dan hanya mereka berdua yang mengetahuinya. Tetapi semua itu tidak berlangsung lama karena hubungan mereka akhirnya terkuak hingga media gempar dibuatnya. Lalu, bisakah mereka tetap bersama? Meskipun hubungan mereka terhalang oleh status? *** Mohon maaf apabila penulisannya masih banyak kekurangan, tapi jangan berhenti untuk mendukung juga karya saya ini. Terima kasih reader :) Follow saya disini juga di IG @authorparadista

Lihat lebih banyak
Skandal Cinta Sang Artis Novel Online Unduh PDF Gratis Untuk Pembaca

Bab terbaru

Buku bagus disaat bersamaan

To Readers

Selamat datang di dunia fiksi kami - Goodnovel. Jika Anda menyukai novel ini untuk menjelajahi dunia, menjadi penulis novel asli online untuk menambah penghasilan, bergabung dengan kami. Anda dapat membaca atau membuat berbagai jenis buku, seperti novel roman, bacaan epik, novel manusia serigala, novel fantasi, novel sejarah dan sebagainya yang berkualitas tinggi. Jika Anda seorang penulis, maka akan memperoleh banyak inspirasi untuk membuat karya yang lebih baik. Terlebih lagi, karya Anda menjadi lebih menarik dan disukai pembaca.

Komen
user avatar
Nisa Nurpasa
Yuk Baca Novel Menikahi Gadis Desa --> Sarah Larasati, terpaksa menerima perjodohan dengan seorang pria kota bernama Fabian Aditama. Bukan tanpa alasan ia menerima perjodohan ini, hutang sang ayah lah yang menjadi penyebabnya. Akankah Sarah hidup bahagia bersama pasangannya kelak?
2022-04-30 16:01:26
1
user avatar
Paradista
Terima kasih untuk yang membaca karyaku, jangan pelit koin yah, please .... hehe, Happy new year yah everybody .........
2022-01-01 16:05:41
1
user avatar
WanMei
Aku ngefans sama ini ...
2022-01-01 03:15:52
1
user avatar
Tamara
lanjutkan Kak, ditunggu ...
2021-12-31 23:59:08
1
user avatar
icher
wah, main rahasia-rahasiaan nih yee...
2021-12-31 00:28:25
1
user avatar
PuteriSenja
Totalitas banget sih ini alurnya
2021-12-30 14:22:09
1
user avatar
fahrul razi
Asli! dag dig dug nya si gio terasa ampe sini, thor! semangka ya kakak.....
2021-12-30 07:13:01
1
user avatar
DM_Sign
Pertamax ya thor...
2021-12-28 19:28:04
1
62 Bab
Bab.1
"Sttttttt!"Seorang gadis tiba-tiba masuk, menyelinap dan menyuruh Gio berhenti memainkan pianonya dengan menempelkan jari dibibirnya.Si gadis terlihat memakai gaun malam berwarna emas yang menjuntai begitu elegant, wajahnya tak begitu terlihat jelas karena bersembunyi dibalik pintu ruangan yang setengah gelap, hanya pakaian yang berwarna emasnya saja berkerlap kerlip terlihat di bawah lampu cahaya yang remang-remang.Gio menghentikan permainan pianonya, Gio segera menghampiri si gadis."Diem dulu yah, jangan main piano dulu" ucap gadis tersebut, terdengar sangat merdu, kemudian menarik tangan Gio agar lebih dekat denganya.Gio tak berani memandang kearah wajah gadis didepanya, suara orang-orang berlarian di luar terdengar begitu gaduh, kemudian ada teriakan dari suara seorang perempuan di luar ruangan itu "cepat cari sampai ketemu!"Setelah suara teriakan itu, suara gaduh orang berlarian kesana kemari semakin ramai seperti sedang men
Baca selengkapnya
Bab.2
Sementara di luar, sang gadis terus berlari dengan riang, berjingkrak-jingkrak seperti anak kecil yang mendapatkan sesuatu, sesekali memandang ke belakangnya, kemudian berlari kecil sambil mengangkat anggun gaun emas yang menjutai dan menyapu lantai bangunan megah itu, kakinya bertelanjang dan sesekali berjinjit karena lantai marmer gedung itu terasa dingin. Rambutnya tergerai panjang hingga pinggang, sedikit bergelombang dengan beberapa helaian menghiasi kedua pipinya serta suara gemerincing perhiasan yang dia pakai membuat sosoknya terlihat bak bidadari yang baru saja menginjakan kaki di bumi, terlihat asing tapi menikmati kebebasanya. Sang gadis tiba-tiba menghentikan langkahnya. Senyuman merekah yang menghiasi wajahnya seketika hilang, gemerincing perhiasan yang seperti alunan musikpun terhenti seketika, karena beberapa pria tegap berwajah maskulin dan berpakaian rapi seragam menghampirinya, lalu mereka serentak membungkuk pada Sang gadi
Baca selengkapnya
Bab.3
"Hei siapa disitu?" Tiba-tiba seseorang memergoki keberadaan Gio digedung tersebut. Gio terdiam, berlaripun tak mungkin lagi tiba-tiba lampu gedung tersebut menyala, sehingga jika dia kabur akan fatal akibatnya karena camera CCTV terletak diberbagai sudut disana. "Gio?""Sedang apa kau malam-malam begini?" Tanya seorang petugas keamanan yang memiliki badan kekar tersebut. "Hem...he-he" Gio menggaruk-garuk kepalanya meskipun tidak merasa gatal, Dia bingung harus menjawab apa. "Haha-hehe tidak jelas, jawab!" Bentak petugas tersebut "Maaf pak, hem ... Saya anu, tadi anu pak" Gio gugup, masih bingung akan menjawab apa. "Anu-anu, yang jelas ayo ngomong, tidak akan kumakan kau inilah, kenapa takut sekali!" Bentak petugas itu lagi. "Iya pak, mohon maaf pak, tadi saya sedang membersihkan Piano di cafe tempat saya bekerja sekalian bel
Baca selengkapnya
Bab.4
Di tempat berbeda Camellia duduk diam sambil menutup matanya, Carol yang melihat Adiknya seperti orang yang sedang bersemedi itu, kemudian perlahan memegang tangan Adiknya. "Dingin?" Tanya Carol. "Tidak kak" jawab Camellia pelan dengan mata masih tertutup dan berpangku tangan dengan tenang. "Harusnya kita tidur di Hotel itu saja, agar Kamu tak harus kecapean lagi, keamanan di sana oke punya lho Mill" ucap Carol. "Hem ... dan Aku pasti tidak akan bisa tidur dengan nyenyak, kakak seperti tidak tahu saja sifat wartawan dan fans yang mengejarku, mereka akan melakukan apapun bahkan menggedor pintu kamarku" jawab Camellia. "Iya sih, mana fans kamu tua muda lagi, kakek-kakek borjuis pun sudah tak tau malu terang-terangan ingin makan malam denganmu tadi" ucap Carol. "Hem ... itulah alasanku ingin pulang, home sweet home" jawab Camellia masih dengan tenang dan menutup
Baca selengkapnya
Bab.5
Camellia berbaring dipangkuan Ibunya, sedangkan Ayahnya memijati kaki Anak gadisnya itu, perlakuan mereka terlihat begitu memanjakan Anak gadisnya itu. "Tidurlah sayang, Kamu butuh istirahat" ucap Ibunya Milla sambil mengelus-elus rambut putrinya itu. "Musikalitas kamu dalam memainkan Biola semakin bagus dan tak tertandingi, Papah sampai terhipnotis tadi dikonser Kamu" sahut Ayahnya Milla sambil memijat lembut jari-jari tangan putrinya itu. Camellia memanglah Violinist termuda berbakat, Dia mengusai semua teknik seperti teknik bowing yang benar, fingering dan musikalitas yang sangat terasah, ini semua Dia dapat karena berlatih konsisten setiap hari tanpa henti, hingga jiwanya dengan Biola menyatu menjadi satu. "Yah Dia terlahir dari Ibu seorang cellis dan Bapak seorang Pianis, bibit unggul yang Kita buat hingga menghasilkan berlian seperti Dia, dulu lho Pah, Mamah ingin memberi Dia nama Alice Cellis
Baca selengkapnya
Bab.6
Camellia dan Carol keluar dari rumahnya untuk kembali melakukan pertemuan di Hotel semalam.   Terlihat para bodiguard dan staf lain sudah berbaris rapih menunggu kehadiran Camellia.   Pagi ini Camellia memakai gaun berwarna softblue yang ngepas dibadan, terlihat cantik dengan kombinasi tulle pada bagian dada model sabrina, di lehernya yang terbuka melingkar kalung bermatakan blue safir, satu set dengan giwang, cincin serta gelangnya. Rambutnya digerai lurus dan tak lupa hiasan rambut yang menambah keanggunanya.   Sedangkan kaki jenjangnya dihiasi dengan sandal lancip berhak tinggi berwarna navy yang terlihat sangat kontras dengan kulit putihnya.   Dalam hal mendandani, Ibunya memang paling sempurna dan tak ada tandinganya.   Semua staf terus memandangi kecantikan Bos besarnya itu, Orangtua Camellia memanglah nyonya besar di rumah ini, Carol juga Nona utama dirumah ini, tetapi Bos
Baca selengkapnya
Bab.7
Mobil limosin yang Camellia tumpangi, berhenti di depan lobbi utama hotel The Rizh-Buana, terlihat sudah banyak wartawan dan tamu lain yang mau menyapa sang Violist dengan penjagaan yang ketat. Camellia, mengatur nafas sejenak, kemudian menurunkan tangan bersamaan dengan membuka matanya, di luar terlihat sudah banyak kerumunan orang. Dia mengetuk jendela pintu mobil, isyarat itu untuk bodyguard, agar membukakan pintu untuknya, tanda Dia sudah siap keluar. Pintu terbuka, Orang-orang bersiap mengambil gambar, pertama-tama kaki jenjang Camellia keluar, itupun sudah langsung cekrak cekrek, selanjutnya seluruh tubuh Camellia sudah berada di luar Mobil, angin berhembus kencang membuat rambut panjangnya terbang melambai-lambai, penampilanya sangat artistik hingga semua mata terpukau padanya, Dia begitu bersih, putih dan tak ternoda bak seorang Malaikat. Camellia tersenyum pada semua orang yang menunggunya,
Baca selengkapnya
Bab.8
"Terimakasih Tuan Danish,sukses selalu untuk Anda dan Nona Milla" ucap Wartawan tersebut kemudian mundur karena sudah puas dengan jawaban dari Danish. Danish dan Camellia mengangguk dengan hormat,mereka terus berjalan di red carpet Lobbi Hotel tersebut,kemudian masuk keruangan jumpa pers di gedung hotel itu. Cukup lama Camellia berada di dalam,membahas kerjasama antara dia dan majalah Globalmode milik keluarga Abraham Angkasa Global.Rumor kerjasama ini sudah sangat dinanti-nanti oleh para wartawan,fans dan kalangan atas,mengingat banyak yang berebut ingin bekerjasama dengan Violist termuda bertalenta itu,dan ternyata rumor yang ditunggu-tunggupun menjadi kenyataan,Globalmode berhasil menggaet sang Violist tak terjamah itu,karena sebelumnya Camellia tak pernah mau bekerjasama dengan majalah lainya termasuk majalah yang mendunia. Namanya sering diulas majalah lain,wartawan dan paparazi yang sengaja membuntutinya atau diula
Baca selengkapnya
Bab.9
"Ayo, kita ke restaurant di lantai 48, Mamah Papahku udah nungguin" Ajak Danish pada Camellia. Seperti biasa Camellia hanya tersenyum kemudian melirik pada Carol, Carol menganggukan kepalanya tanda jika Camellia aman, tidak ada jadwal mendesak dan bisa makan siang dengan Danish. Camellia mengangguk pada Danish kemudian berjalan terlebih dahulu, sedangkan Danish berbisik pada Carol. "Apakah saya harus bertanya padamu dulu jika ingin berjalan-jalan, menelpon atau mengajak dia makan?" Tanya Danish pada Carol. Carol tertawa kecil dan menutupi bibirnya "iya,harus atas izinku"  "Wah gawat nih, he-he, Dia emang sesibuk ini setiap harinya?" Tanya Danish lagi. "Iya" jawab Carol. "Ah ... sungguh kasian" ucap Danish mendesah. "Kenapa harus kasian, Dia saja tidak pernah mengeluh, ayo sambil jalan" jawab Carol yang kemudian b
Baca selengkapnya
Bab.10
"Apa? Ca-ca-camel" Gio mendadak tergagap, matanyapun membelalak.  "Bos kamu yang super baik itu gak ngasih tahu? Padahal Dia datang ke konsernya semalem" tanya Andi lagi.  "Apa? Semalem Dia konser?" Gio semakin histeris.  "Iya" jawab Andi.  "Serius?" Tanya Gio lagi, masih belum mempercayai Andi.  "Sumpah ... " jawab Andi berusaha bersabar, dengan rentetan pertanyaan temanya itu.  "Kok Aku bisa gak tau yah ndi?" Tanya Gio lagi.  "Kamu sibuk kuliah dan belajar di Cafe, Kamu bahkan tidak pergi ke lobbi utama Hotel, di sana terpampang poster-poster violinist itu" jawab Andi lagi.  "sudahlah jangan terlalu dipikirkan, lagian itu konser bukan untuk kalangan orang rendahan seperti kita, harga karcisnya saja puluhan juta, t
Baca selengkapnya
DMCA.com Protection Status